Rental Mobil Ciomas Bisa Lepas Kunci atau Dengan Supir Berpengalaman dengan Berbagai Jenis Armada yang Ditawarkan 2023.
Mengandalkan rental mobil Ciomas dengan track record baik adalah keputusan yang tepat. Tidak melulu agen yang sudah berdiri bertahun-tahun, yang baru pun jika sudah berpengalaman, layak untuk dipertimbangkan.
Misalnya, agen tersebut baru berumur dua tahun, namun telah melayani banyak pelanggan, baik individu, perusahaan maupun instansi pemerintahan. Dan tidak hanya itu, mereka mendapatkan review baik dari para pelanggan. Maka, harus diprioritaskan.
Nilai plusnya apabila mereka mempunyai berbagai macam unit yang dapat dipilih sesuai kebutuhan.
1. Wannesia Rent a Car
- Alamat: Jalan Raya Ciomas No. 29, RT/RW 01/03, Kelurahan Pagelaran, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16610
- Jam Buka: 24 jam
- No. Telp: 0822-9912-8600
- WhatsApp: 0822-9912-8600
- Web: https://wannesia-rent-car.business.site
- Facebook: Rental / Sewa Mobil Bogor
Pusat sewa mobil automatic di Bogor ini menawarkan sistem lepas kunci maupun plus driver. Banyak yang berlangganan Wannesia karena suka dengan pelayanannya. Bahkan, beberapa testimoni mengatakan bahwa service mereka setara bintang 5.
Dengan kondisi armada yang sangat baik dan staff-staff nan profesional, tentunya Wannesia patut diandalkan.
🔥Jenis Mobil | 👍Harga Sewa |
Hyundai Grand Avega | Rp350.000,- |
Toyota Avanza Veloz 1.3 | Rp350.000,- |
Toyota Fortuner VRZ | Rp1.300.000,- |
2. Jhoni Rent Car
- Alamat: Jalan Cikerti Samping No. 29, Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16110
- Jam Buka: 24 jam
- No. Telp: 0895-4030-68989
- WhatsApp: 0895-4030-68989
Rental mobil Ciomas yang satu ini juga melayani sistem lepas kunci. Unit mereka bertransmisi manual dan matic, dapat dipilih sesuai kebutuhan. Seluruhnya pun dalam kondisi bersih, rapi dan nyaman digunakan.
Buat yang ingin memakai jasa driver, Jhoni RC dengan senang hati menyediakannya.
🔥Jenis Mobil | 👍Harga Sewa |
Daihatsu Xenia | Rp300.000,- |
Toyota Avanza | Rp300.000,- |
3. Alil Rent Car
- Alamat: Kelurahan Sukajaya, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16610
- Jam Buka: 24 jam
- No. Telp: 0857-1517-6278
- WhatsApp: 0857-1517-6278 / 0856-8879-806
- Web: https://www.paketwisatabogor.com
- Facebook: Alil Rent Car Bogor
Alil RC merupakan penyedia layanan transportasi yang menerima sewa kendaraan lepas kunci maupun dengan supir. Biro yang didirikan sejak tahun 2015 ini menawarkan berbagai kelebihan, antara lain harga terjangkau, unit selalu bersih dan terawat serta free antar jemput armada.
Selain itu, mereka juga melayani jasa antar jemput AKAP (Antar Kota Antar Provinsi) dan angkutan barang.
🔥Jenis Mobil | 👍Harga Sewa |
Daihatsu Ayla | Rp250.000,- |
Honda Brio Satya E | Rp250.000,- |
Daihatsu Xenia R | Rp250.000,- |
Toyota Avanza | Rp300.000,- |
Honda Mobilio | Rp300.000,- |
Daihatsu All New Xenia | Rp300.000,- |
Suzuki Ertiga Hybrid Sport | Rp350.000,- |
Suzuki XL7 Beta | Rp350.000,- |
4. Guruh Rent Car
- Alamat: Jalan Raya Babakan Inpres, Kp. Gadog Kaler, RT/RW 02/03, Kelurahan Sukajadi, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16610
- Jam Buka: 24 jam
- No. Telp: 0851-7303-1720
- WhatsApp: 0851-7303-1720
- Web: https://guruhrentcar.wordpress.com
Guruh RC merupakan tempat sewa mobil plus driver yang melayani perjalanan dinas, wisata dan airport transfer. Unit mereka sangat lengkap, bahkan selain list di bawah, terdapat aneka micro bus dengan harga terjangkau.
🔥Jenis Mobil | 👍Harga Sewa |
Toyota Avanza | Rp450.000,- |
Suzuki Ertiga | Rp450.000,- |
Mitsubishi Xpander | Rp550.000,- |
Toyota Rush | Rp550.000,- |
Toyota Innova Reborn | Rp750.000,- |
Toyota Fortuner | Rp1.500.000,- |
Mitsubishi Pajero | Rp1.500.000,- |
Toyota Alphard | Rp2.500.000,- |
5. AA Rent Car
- Alamat: Kp. Gg. Wr. Loa, RT/RW 02/09, Kelurahan Sukaluyu, Kecamatan Tamansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16611
- Jam Buka: 24 jam
- No. Telp: 0821-1465-4789
- WhatsApp: 0821-1465-4789
Terakhir, yakni AA Rent Car, yaitu agen sewa kendaraan lepas kunci dengan persyaratan mudah. Tapi, hanya khusus pelanggan yang memiliki KTP Bogor. Tarifnya sangat bersahabat. Bahkan, ada potongan Rp50.000,- untuk masa pemakaian di atas 4 hari.
🔥Jenis Mobil | 👍Harga Sewa |
Toyota Avanza | Rp300.000-400.000,- |
Pengalaman menjadi nilai tambah bagi rental mobil Ciomas. Jadi, kalau sedang mencari agen sewa kendaraan, sebaiknya hubungi mereka terlebih dulu.